09 November 2013

TRAGEDY

all people do not know when disaster comes. therefore we have to know is that God is there and looking at our behavior.                 we always thankful and introspective, humble and loving way of life we make

08 November 2013

ETOS BELAJAR

Dalam Kamus Wikipedia disebutkan bahwa etos berasal dari bahasa Yunani; akar katanya adalah ethikos, yang berarti moral atau menunjukkan karakter moral. Dalam bahasa Yunani kuno dan modern, etos punya arti sebagai keberadaan diri, jiwa, dan pikiran yang membentuk seseorang.  Nilai-nilai etika yang dikaitkan dengan etos antara lain  rajin, bekerja, keras, berdisplin tinggi, menahan diri, ulet, tekun dan nilai-nilai etika lainnya.
 Ketika kata etos dikaitkan dengan kata belajar, maka dalam prosesnya akan tampak  kegiatan belajar, masing-masing pribadi peserta didik memancarkan ketekunan, keuletan, bisa menahan diri untuk  untuk menciptakan suasana tenang dan nyaman. Etos belajar perlu dilatihkan  dan dibiasakan kepada setiap orang baik secara sendiri ataupun kolektif. Etos belajar tidak menciptakan suasana mencekam, tetapi berupaya menciptakan ketenangan suasana yang sangat diperlukan untuk berlangsungnya proses transformasi pengetahuan. Sangat berbeda dengan bermain, suasana riang gembira perlu diciptakan agar hati senang. Senyum dan tawa menjadi penghias.


Selamat Hari Pahlawan 
10 Nopember 2013 
Impian dan harapan para PAHLAWAN kusuma bangsa semoga terwujud. Nasionalisme, patriotisme, heroisme kiranya terpatri di benak INSAN penerus bangsa.
Padamu negeri kami BERJANJI,
Padamu negeri kami BERBAKTI,
Padamu negeri kami MENGABDI,
Bagimu negeri JIWA RAGA kami

27 September 2013

VISI DAN MISI SMAN 1 KAYEN


 VISI

Terwujudnya SMA Negeri 1 Kayen sebagai sekolah yang mampu menghasilkan insan yang berakhlak mulia, berilmu dan berprestasi.


"KETUA OSIS" SMAN 1 KAYEN MASA BAKTI 2013/2014